Jaket “Dream Team” Michael Jordan Dilelang, Ditaksir Laku Rp 44 Miliar
Jaket dengan logo Reebok yang pernah dipakai oleh Michael Jordan saat Olimpiade Barcelona 1992 dilelang oleh Sotheby’s. Menurut NBC Sports, jaket tersebut berasal dari Brian McIntyre, seorang karyawan departemen komunikasi…